Profil Lembaga

IDENTITAS  LEMBAGA KESEJAHTERAAN SOSIAL ANAK (LKSA)

1.Nama LKSAPANTI ASUHAN YATIM/YATIM PIATU MUHAMMADIYAH MAGETAN
2.Jenis pelayananPENGASUHAN ANAK
2.Alamat LKSA  Jl. Salak No.29/31 Magetan
3.Nomor telepon LKSA0351-895639
4.Homepages dan E-mail LKSApantiasuhanmuhammadiyahmagetan.com
paypm.magetan@gmail.com
5.Kepemilikan LKSAORMAS Muhammadiyah
6.Pengelola/ ketua  LKSA :Priyanto Suyudi, S. Pd
7.SK pendirian LKSAAkta Notaris No. 36 tanggal 02 September 1921 ( Pusat ) Akta Notaris No.3 tanggal 06 November 1986 (Daerah) Daftar Ulang No : P2T/88/07.04/02/V/2016 , tanggal 18 Mei  2016
8.Pejabat penandatangan SK Pendirian LKSA 
8.Nomor dan tanggal  SK pendirian LKSAAkta Notaris No.3 tanggal 06 November 1986
9.Bulan & Tahun Dimulainya pelayanan sosial **)7 Februari 1963
10.Rekening bank atas nama LKS / Orsosa. Punya      
11.SK dan izin operasional Dinas SosialDaftar Ulang No. P2T/88/07.04/02/V/2016,tanggal 18 Mei 2016
11.Visi LKSAMembentuk anak asuh yang bertaqwa kepada Allah SWT, Berakhlak mulia cerdas terampil dan mandiri
12.Misi LKSA1. Mendidik anak asuh dalam bidang ilmu pengetahuan umum dan agama serta taat menjalankan ibadah. 2.Membiasakan berperilaku baik ( akhlaqul karimah ) dalam keseharian sesuai dengan tuntunan Rasululloh SAW. 3. Membekali anak asuh dalam bidang ketrampilan untuk berwira usaha yang mandiri

*).Coret yang tidak perlu

**) Lampirkan fotokopi izin operasional terakhir